PUSAT DATA JENDERAL BESAR HM. SOEHARTO

---

1970-11-18 Presiden Soeharto Perintahkan Rehabilitas RSUP Dr. Cipto Mangunkusumo

♠ Dipublikasikan oleh Tim Kerja Media Cendana Nusantara ,,

Presiden Soeharto Perintahkan Rehabilitas RSUP Dr. Cipto Mangunkusumo[1]





RABU, 18 NOVEMBER 1970, Dalam pertemuan dengan Menteri Kesehatan, Prof. Dr. GA Siwabessy, yang didampingi oleh Sekjen Departemen Kesehatan, Dr. Djaka Sutadiwirja, dan Direktur Rumah Sakit Umum Pusat, Dr. Odang, di Bina Graha pagi ini, Presiden Soeharto meminta agar RSUP Dr. Cipto Mangunkusumo di Jakarta direhabilitasi segera. Untuk itu pemerintah akan menyediakan  dana sebesar Rp. 126 juta. (WNR).






[1] Dikutip langsung dari buku “Jejak Langkah Pak Harto 28 Maret 1968-23 Maret 1973″, hal 273. Buku ini ditulis oleh Team Dokumentasi Presiden RI, Editor: G. Dwipayana & Nazarudin Sjamsuddin dan diterbitkan PT. Citra Kharisma Bunda Jakarta Tahun 2003